Ketemu Langsung, Victor Agustino Interogasi Raffi Ahmad soal Hubungannya dengan Ayu Ting Ting

Yazir Farouk Suara.Com
Kamis, 17 November 2022 | 20:08 WIB
Ketemu Langsung, Victor Agustino Interogasi Raffi Ahmad soal Hubungannya dengan Ayu Ting Ting
Ayu Ting Ting dan Victor Agustino. [Istimewa]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Seperti diketahui, Raffi Ahmad sempat dirumorkan berselingkuh dengan Ayu Ting Ting. Akibat rumor tersebut, hingga kini Ayu dan keluarga Raffi tak saling bersinggungan.

Belakangan Ayu Ting Ting santer dijodoh-jodohkan dengan Victor Agustino. Namun ibu satu anak itu menegaskan bahwa mereka hanya berteman karena bernaung di manajemen yang sama.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI