Daftar Lengkap Pemenang MTV Europe Music Awards 2022

Sumarni Suara.Com
Senin, 14 November 2022 | 09:04 WIB
Daftar Lengkap Pemenang MTV Europe Music Awards 2022
Fakta Album Taylor Swift MIdnights (Instagram/taylorswift)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Ajang penghargaan MTV Europe Music Awards 2022 atau MTV EMA 2022 sukses digelar di PSD Bank Dome, Jerman pada Minggu (13/11/2022) waktu setempat.

Deretan penghargaan pun sudah diberikan kepada para pemenang.

Dalam kesempatan ini, Taylor Swift berhasil memboyong tiga piala sekaligus untuk kategori Best Video, Best Artist dan Best longform.

Sedangkan Best Song sendiri dimenangkan oleh Nicki Minaj dengan lagunya Super Freaky Girl.

Lebih lanjut, berikut deretan daftar lengkap pemenang MTV EMA 2022.

Best Song: Nicki Minaj - Super Freaky Girl

Best Video: Taylor Swift - All Too Well (10 Minute Version)

Best Artist: Taylor Swift

Best Collaboration: David Guetta & Bebe Rexha - I’m Good (Blue)

Baca Juga: Tretan Muslim Dirujak NCTzen Gara-Gara Pakai Foto NCT 127 untuk Promosi Warung Bebek

Best Live: Harry Styles

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI