Sebelum ini, Basuki Surodjo pun mengaku sudah keluar dari Raja Sei dan hanya membantu promosi di media sosial.
"Kalau Raja Sei kan saya sudah keluar dari sebelumnya. Saya sudah nggak mengurusi, karena saya mau balik fokus ke IT lagi. Kalau di kuliner lagi nggak kerja," jelasnya.