BCL Dituding Hamil 3 Bulan, Akun IG Sang Artis Diserang: Kalau Sampai Hamil Duluan Kacau

Senin, 07 November 2022 | 08:24 WIB
BCL Dituding Hamil 3 Bulan, Akun IG Sang Artis Diserang: Kalau Sampai Hamil Duluan Kacau
Bunga Citra Lestari alias BCL [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Belakangan, Bunga Citra Lestari yang akrab disapa BCL ini menjadi perbincangan publik karena video perut buncitnya yang viral.

Beberapa warganet menduga Bunga Citra Lestari sedang hamil 3 bulan hingga menyeret nama Ariel NOAH.

Bunga Citra Lestari dirumorkan hamil hingga Ariel NOAH terseret. [TikTok]
Bunga Citra Lestari dirumorkan hamil hingga Ariel NOAH terseret. [TikTok]

Bunga Citra Lestari dan Ariel NOAH memang belakangan sering dijodoh-jodohkan oleh warganet.

"Kira-kira udah 3 bulan," kata @ervi**.

"Sudah jalan berapa bulan ya?" kata @dikrie***.

Tetapi, BCL maupun Ariel NOAH masih belum berkomentar mengenai isu hamil 3 bulan tersebut.

Meski begitu, sejumlah warganet pun menyerang akun Instagram Bunga Citra Lestari untuk mempertanyakan kebenarannya.

"Di TikTok berseliweran katanya BCL lagi hamil 3 bulan oleh Ariel? bener kah?" kata @selvy******.

"Unge benar hamil 3 bulan? kalau iya siapa bapak dari calon anakmu itu serius tanya," kata @alilain****.

Baca Juga: Bungkam Digosipkan Hamil, Bunga Citra Lestari Ternyata Sudah Ikhlaskan Ashraf Sinclair

"Biasanya sih BCL perutnya nggak pernah buncit semoga nggak benar ya, soalnya BCL sekarang kelihatan gendut," kata @helenjun***.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI