Tak Bisa Tahan Air Mata, Nia Ramadhani Mewek saat Nyanyikan Lagu tentang Ayah

Jum'at, 04 November 2022 | 15:55 WIB
Tak Bisa Tahan Air Mata, Nia Ramadhani Mewek saat Nyanyikan Lagu tentang Ayah
Nia Ramadhani di Belanda (Instagram/@ramadhaniabakrie)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ayah Nia Ramadhani, Priya Ramadhani, meninggal dunia pada 7 Maret 2014 di Rumah Sakit Pondok Indah, Jakarta Selatan karena kanker tulang yang sudah lama diidapnya. Kepergian sang ayah terjadi ketika Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie sudah menikah selama empat tahun.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI