Diwarnai Tangis Haru, Ayah dan Paman Atta Halilintar Akhirnya Berdamai

Rabu, 02 November 2022 | 10:49 WIB
Diwarnai Tangis Haru, Ayah dan Paman Atta Halilintar Akhirnya Berdamai
Orangtua Atta Halilintar, Anofial Asmid dan Lenggogeni Faruk. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebagaimana diketahui, perseteruan Halilintar Anofial Asmid dan Febrian Amanda terungkap setelah Ameena Hanna Nur Atta lahir.

Menurut cerita Febrian Amanda, dirinya tidak diperkenankan membesuk Ameena Hanna Nur Atta saat mengantar ayahnya ke rumah Atta Halilintar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI