3. Naik Kereta Gantung

Dari sekian banyak tempat yang ingin dikunjungi, Denada memutuskan untuk mengajak Aisha ke Arbora Hilltop Garden & Bistro, restoran di Mount Faber Peak.
Meski sudah bisa liburan karena telah sembuh tapi wajah Aisha masih disembunyikan dan wajahnya ditutupi dengan stiker saat potretnya diunggah di medsos.
4. Makan di Puncak Gunung

Ibu dan anak ini pun menikmati menu lezat komplit dengan Kid’s Menu dari restoran yang berada di ketinggian 100 meter di atas permukaan laut.
Sambil makan mereka bisa melihat Pulau Sentosa yang tampak jelas dari puncak Mount Faber Peak. Pemandangan dari ketinggian membuat Denada takjub akan keindahan Singapura.
5. Lonceng Harapan

Tak hanya makanan yang enak dan pemandangan cantik, ada banyak spot foto di restoran yang dikunjungi Denada dan Aisha. Ada juga spot untuk menggantungkan lonceng yang sudah ditulisi harapan.
Denada dan Aisha membeli lonceng berwarna emas dan menulisinya dengan harapan sebelum diikat ke dinding. Denada pun meminta pengikutnya mencari lonceng Aisha jika berkunjung ke tempat tersebut.
Baca Juga: Pernah Takut Mati Saat Didiagnosis Kanker, Shahnaz Haque Ungkap Peran Penting Komunitas
6. Jalani Pngobatan Kanker