Lari-larian di Rumah Sakit, Tantri Kotak Bersyukur Bertemu Ayahnya Sebelum Meninggal

Sabtu, 29 Oktober 2022 | 16:53 WIB
Lari-larian di Rumah Sakit, Tantri Kotak Bersyukur Bertemu Ayahnya Sebelum Meninggal
Tantri Kotak dan Arda Naff usai pemakaman ayahnya, Dally Syambas di TPU Cicayur, Cimone, Tangerang, Sabtu (29/10/2022) [Suara.com/Rena Pangesti]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ayah Tantri Kotak meninggal dunia akibat komplikasi penyakit. Salah satunya adalah stroke yang diderita sejak 2007, belum lagi lelaki 68 tahun itu sempat Covid-19 dan membuat badannya tambah drop.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI