5 Fakta Nikita Mirzani Dikabarkan Mendapat Perlakuan Khusus Kejaksaan

Ismail Suara.Com
Kamis, 27 Oktober 2022 | 11:46 WIB
5 Fakta Nikita Mirzani Dikabarkan Mendapat Perlakuan Khusus Kejaksaan
Adu Gaya Nikita Mirzani dan Najwa Shihab (Instagram/nikitamirzanimawardi_172 dan najwashihab)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Fakta Nikita Mirzani Ditahan (Instagram/@nikitamirzanimawardi_172)
Fakta Nikita Mirzani Ditahan (Instagram/@nikitamirzanimawardi_172)

Fahmi Bachdim selaku kuasa hukum Nikita Mirzani mengungkap bahwa sang klien merasa dizalimi. Nikita Mirzani pun yakin apabila Tuhan akan turun tangan langsung kepada siapa pun yang berlaku zalim kepadanya.

4. Kuasa Hukum dan Kerabat Kecewa

Fakta Nikita Mirzani Ditahan (Instagram/@nikitamirzanimawardi_172)
Fakta Nikita Mirzani Ditahan (Instagram/@nikitamirzanimawardi_172)

Penahanan Nikita Mirzani oleh Kejari Serang membuat kuasa hukum serta kerabatnya merasa kecewa. Pasalnya Polres Serang sebelumnya telah menangguhkan penahanan Nikita Mirzani karena alasan kemanusiaan. Alasan tersebut tidak lain karena Nikita Mirzani punya anak yang masih balita.

5. Sekamar dengan 8 Napi

Fakta Nikita Mirzani Ditahan (Instagram/@nikitamirzanimawardi_172)
Fakta Nikita Mirzani Ditahan (Instagram/@nikitamirzanimawardi_172)

Kepala Rutan Serang mengungkap tidak ada perlakuan istimewa terhadap Nikita Mirzani yang seorang artis. Nikita Mirzani diungkap berada satu sel bersama delapan napi lain dengan kasus pidana umum lain.

Demikian Fakta kabar ada pelakukan khusus terhadap artis Nikita Mirzani. Bisa disimpulkan pihak kejaksaan membantah adanya perlakukan khusus terhadap seorang tersangka.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI