
7. Beberapa bulan lalu, keduanya juga pernah main bersama. Saat itu Ameena masih sangat kecil, begitu pula Ukkasya yang belum bisa berjalan.

8. Selain jadi momen playdate bagi anak-anak mereka, pertemuan ini juga memberikan kesempatan bagi ibu Wisnu untuk bertemu Aurel. Diketahui bahwa mertua Shireen Sungkar tersenyum ngefans dengan istri Atta Halilintar.

Nah, itu dia beberapa momen Ameena Playdate Bareng Ukkasya yang sukses bikin penggemar makin gemas.
Kontributor: Nur Khasanah