10 Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting, Diurus Seperti Anak Sendiri

Ismail Suara.Com
Selasa, 11 Oktober 2022 | 19:17 WIB
10 Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting, Diurus Seperti Anak Sendiri
Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting (YouTube/TRANS7 OFFICIAL)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Abdul Rozak, ayah Ayu Ting Ting kini mempunyai hewan peliharaan. Bukan kucing atau sejenisnya yang dipelihara melainkan kambing yang diberi nama, Beno.

Beno merupakan kambing yang dibelikan oleh Ayu Ting Ting. Kini Beno menjadi kambing kesayangan sekaligus 'anak' Ayah Ojak di rumah. Begitu pun sebaliknya, Beno paling suka dan nurut kepada Ayah Ojak dari semua orang di rumah Ayu Ting Ting.

Momen seru Ayah Ojak memandikan Beno pun sempat terekam. Seperti apa? Berikut rangkumannya.

1. Ayah Ojak turun tangan sendiri memandikan Beno. Kambing kesayangan Ayu Ting Ting itu juga tampak tak keberatan dimandikan Ayah Ojak.

Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting (YouTube/TRANS7 OFFICIAL)
Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting (YouTube/TRANS7 OFFICIAL)

2. Ayu Ting Ting yang ikut menemani Ayah Ojak berolahraga di CFD pun ikut memandikan Beno. Namun ketimbang Ayu, Beno ternyata lebih nurut kepada Ayah Ojak.

Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting (YouTube/TRANS7 OFFICIAL)
Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting (YouTube/TRANS7 OFFICIAL)

3. Alhasil Ayu Ting Ting mengambil alih selang air untuk membantu Ayah Ojak memandikan Beno. Pertama-tama, Ayah Ojak mengoleskan sabun pada bulu Beno yang berwarna putih dan lembut.

Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting (YouTube/TRANS7 OFFICIAL)
Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting (YouTube/TRANS7 OFFICIAL)

4. Beno sempat ingin kabur, tetapi Ayah Ojak sigap mencegahnya. Beno sepertinya sudah mulai tidak nyaman dengan sabun di badannya tuh!

Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting (YouTube/TRANS7 OFFICIAL)
Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting (YouTube/TRANS7 OFFICIAL)

5. Namun Ayah Ojak belum selesai menggosok tubuh Beno. Ayah Ojak menggosoknya dengan lembut dan hati-hati.

Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting (YouTube/TRANS7 OFFICIAL)
Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting (YouTube/TRANS7 OFFICIAL)

6. Melihat cara Ayah Ojak menggosok badan Beno, Ayu Ting Ting lantas memanggil sang asisten. Menurut Ayu, cara Ayah Ojak memandikan Beno kurang bersih.

Baca Juga: Ayu Ting Ting Pakai Gaun Elegan di Panggung KDI 2022, Mirip Boneka Barbie

Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting (YouTube/TRANS7 OFFICIAL)
Potret Ayah Ojak Mandikan Kambing Kesayangan Ayu Ting Ting (YouTube/TRANS7 OFFICIAL)

7. Apalagi di badan Beno bagian belakang, terdapat bercak kekuningan yang tak diketahui penyebabnya. Ayah Ojak memutuskan untuk memanjangkan bulu Beno terlebih dulu sebelum memotong bercak kekuningan itu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI