Jadi Teman Dekat, Zaskia Adya Mecca Cerita Awal Mula Pertemuan dengan Dave Moffatt

Kamis, 06 Oktober 2022 | 15:00 WIB
Jadi Teman Dekat, Zaskia Adya Mecca Cerita Awal Mula Pertemuan dengan Dave Moffatt
Zaskia Adya Mecca dan Dave Moffatt [Instagram/zaskiadyamecca]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Dave Moffatt dan Zaskia Adya Mecca (Instagram)
Dave Moffatt dan Zaskia Adya Mecca (Instagram)

"Itulah gunanya teman, kan?" tutur Zaskia Adya Mecca.

Unggahan ini pun dikomentari oleh Dave Moffatt, yang berterima kasih atas dukungan dan kebaikan keluarga Zaskia Adya Mecca.

"Aku sungguh berterima kasih atas semua dukungan dan kebaikan yang kamu dan keluargamu tunjukkan kepadaku sejak kita bertemu satu tahun yang lalu. Kamu, @tasyanurmedina, dan seluruh geng terus membuat tinggalku di Indonesia istimewa. Terima kasih telah menjadi teman," balas Dave Moffatt.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI