
7. Biasanya feminin, Olla Ramlan langsung berubah jadi wanita badass saat naik mode dengan model yang berbeda.

8. Namun baru-baru ini outfit Olla Ramlan naik moge menuai kritik dari banyak netizen karena celananya terlalu ketat dengan warna yang bikin salah paham.

9. Bintang film Suami-Suami Takut Istri the Movie itu memakai celana warna kulit yang dipasangkan dengan baju hitam lengan panjang.

10. Banyak netizen yang salfok karena mengira Olla Ramlan tak pakai celana. Waduh!

Itu dia deretan potret Olla Ramlan naik moge. Bagaimana menurut kalian?
Kontributor : Chusnul Chotimah