Layaknya Bjorka, Ini 7 Aktor yang Pernah Berperan Jadi Hacker di Film dan Drama

Risna Halidi Suara.Com
Kamis, 22 September 2022 | 06:40 WIB
Layaknya Bjorka, Ini 7 Aktor yang Pernah Berperan Jadi Hacker di Film dan Drama
Tangkapan video unggahan yang diduga Bjorka viral di media sosial TikTok.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Yesung Super Junior

Aktor yang jadi hacker di film dan drama (TVING)
Aktor yang jadi hacker di film dan drama (TVING)

Bagi penonton drama Korea "Voice" (2017) tentu masih ingat aksi Yesung sebagai hacker. Yesung yang debut sebagai anggota Super Junior bergabung dalam kelompok agen rahasia bernama Golden Time Team untuk menyelidiki kasus kriminal lewat dunia maya di drama "Voice".

6. Lee Jae Wook

Aktor yang jadi hacker di film dan drama (Soompi)
Aktor yang jadi hacker di film dan drama (Soompi)

Saat debut sebagai aktor, Lee Jae Wook berperan menjadi hacker di drama "Memories of the Alhambra". (2018). Sebagai Marco Han, Lee Jae Wook rupanya memainkan peran antagonis dalam drama yang bisa disaksikan ulang di Netflix itu.

7. Baskara Mahendra

Aktor yang jadi hacker di film dan drama (Instagram/@maxstream.tv)
Aktor yang jadi hacker di film dan drama (Instagram/@maxstream.tv)

Series Indonesia juga ada yang menceritakan tentang hacker lho! Adalah "Indonesia Binner" (2022) yang tayang di MaxStream menampilkan Baskara Mahendra sebagai hacker bernama Evan. Salah satu aksi utama Evan adalah membocorkan data perusahaan.

Itu dia sederet aktor yang jadi hacker di film dan drama. Sudah nonton film maupun drama yang menampilkan sosok hacker ini guys?

Kontributor : Neressa Prahastiwi

Baca Juga: Profil Putra Aji Adhari, Hacker Cilik Indonesia Pembobol Situs NASA Kini Bongkar Keberadaan Bjorka

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI