Heboh Isu Arie Untung Poligami Diam-Diam, Sang Artis Minta Maaf ke Istri dan Keluarga

Sumarni Suara.Com
Minggu, 18 September 2022 | 15:28 WIB
Heboh Isu Arie Untung Poligami Diam-Diam, Sang Artis Minta Maaf ke Istri dan Keluarga
Arie Untung dan Fenita Arie. [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Postingan itu memang dibarengi dengan judul artikel yang menyebut Arie Untung poligami. Artikel itu kemudian diunggah ulang oleh Shamsi Ali di Instagram yang sukses bikin geger.

Di akhir unggahannya, Arie Untung cuma meminta doa agar rumah tangganya dengan Fenita Arie terus langgeng.

"Doain langgeng ya teman-teman. Yang belum dapet jodoh semoga dimudahkan," tutupnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI