7. Dapat Pujian dari Sutradara Asli
Meski merupakan film versi remake, hasil kerja keras sutradara Hanung Bramantyo dan timnya membuahkan hasil yang manis. Sutradara asli film ini, Lee Hwan Kyung dan produser Lim Min Sub memberikan apresiasi dan pujian tinggi kepada hasil karya Hanung Bramantyo dan timnya. Bahkan baik Lim Min Sub maupun Lee Hwan Kyung mengatakan sudah tak sabar untuk menyaksikan secara langsung di bioskop saat filmnya dirilis.
Demikian sederet fakta film Miracle in Cell No 7. Sudah menonton filmnya?
Kontributor : Trias Rohmadoni