
7. Selain sukses di dunia musik, Nafa Urbach juga melebarkan sayapnya ke dunia hiburan. Ia pun menjadi salah satu aktris yang langganan main sinetron. Matam istri Zack Lee ini bahkan sudah membintangi puluhan judul sinetron, termasuk Terpikat yang sempat melejitkan namanya.

8. Seolah tak pernah menua, seperti inilah penampilan terbaru Nafa Urbach yang tahun ini genap berusia 42 tahun. Tak sedikit netizen yang memuji bahwa dirinya masih tetap memukau dengan wajah yang awet muda. Kecantikan Nafa Urbach juga seolah tak pernah memudar meski usianya tak lagi muda.

Itulah sederet potret transformasi Nafa Urbach yang tetap memesona dan cantik meski sudah berkepala empat.
Kontributor: Nur Khasanah