"Haji itu panggilan. Artinya kita diundang. Aku selalu bilang ke istriku karena dia panik, 'Sayang sudahlah haji itu undangan. Kalau kita diundang pasti datang'. Karena kan kita tamu Allah. Masa iya maksa-maksa," ujar Bebi Romeo.
"Harus pasrah," tandasnya.