Baim Wong Nangis Dituduh Cari Untung, Eko Patrio Berperan dalam Peceraian Sule-Nathalie

Ferry Noviandi Suara.Com
Rabu, 27 Juli 2022 | 00:10 WIB
Baim Wong Nangis Dituduh Cari Untung, Eko Patrio Berperan dalam Peceraian Sule-Nathalie
Baim Wong saat gelar jumpa pers terkait polemik merek Citayam Fashion Week di Tanah Kusir, Jakarta, Selasa (26/7). [Suara.com/Rena Pangesti]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Baim Wong saat gelar jumpa pers terkait polemik merek Citayam Fashion Week [Suara.com/Rena Pangesti]
Baim Wong saat gelar jumpa pers terkait polemik merek Citayam Fashion Week [Suara.com/Rena Pangesti]

Artis Baim Wong batal mematenkan merek Citayam Fashion Week ke Dirjen HAKI. Keputusan diambil lantaran menuai pro dan kontra di masyarakat.

Saat gelar konferensi pers, Baim Wong sampai tak kuasa menahan tangis. Suami Paula Verhoeven ini sedih dianggap mencari keuntungan dari merek Citayam Fashion Week.

Baca selengkapnya

8. 9 Potret Nia Ramadhani Diving di Labuan Bajo, Pose Cantik di Dalam Lautan

Potret Nia Ramadhani Diving di Labuanbajo (Instagram/@ramadhaniabakrie)
Potret Nia Ramadhani Diving di Labuanbajo (Instagram/@ramadhaniabakrie)

Nia Ramadhani kembali pergi berlibur bersama keluarganya. Kali ini lokasi yang dituju adalah Laboan Bajo. Dia pun mencoba menikmati keindahan di bawah laut dengan menyelam.

Beberapa spot tempat menyelam nampak dikunjungi sahabar Marshanda tersebut. Dia pun membagikan foto keseruannya saat sedang melakukan diving.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI