Gara-Gara Menanggung Utang di Pinjol sampai Jual Barang, Enno Lerian Marah Besar

Jum'at, 15 Juli 2022 | 13:12 WIB
Gara-Gara Menanggung Utang di Pinjol sampai Jual Barang, Enno Lerian Marah Besar
Enno Lerian. (Wahyu Tri Laksono/Suara.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kalau ada yang suka K-Pop, k-pop-an, aku mau menjual beberapa barang saudara aku. Siapa tahu ada yang suka dan mau beli," ungkapnya.

Enno Lerian berjanji akan menyelesaikan masalahnya. Apa yang ditulis adalah curahan hati, mungkin saja ada seseorang bernasib sama dengan dirinya.

"Tapi masih nggak habis pikir banget. Kenapa tega melakukan ini?" ucapnya.

Dari kasusnya ini, Enno Lerian juga berharap masyarakat bisa mengambil pelajaran. "Nggak usah tergoda buat paylater atau pinjaman online. Apalagi sampai gali lubang tutup lubang," katanya mengakhiri.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI