5. Tamara Bleszynski
![Tamara Bleszynski menggelar konferensi pers dalam kasus penipuan di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Rabu (22/6/2022). [Adiyoga Priyambodo/Suara,com]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/06/22/81023-tamara-bleszynski.jpg)
Memulai karirnya sebagai model, Tamara Bleszinsky pernah dijuluki Ratu Sinetron lantaran membintangi beberapa sinetron populer. Beradu akting dengan Anjasmara, aktris blasteran ini membintangi tiga season 'Do'a Membawa Berkah'.
6. Nafa Urbach
![Pemeran dalam film Kuntilanak 3 Nafa Urbach ditemui saat berkunjung ke kantor redaksi Suara.com di Mega Kuningan, Jakarta, Selasa (12/4/2022). [Suara.com/Angga Budhiyanto]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/04/12/88297-media-visit-film-kuntilanak-3-nafa-urbach.jpg)
Penggemar sinetron jadul tentunya kenal dengan aktris cantik satu ini. Nafa Urbach dikenal dalam perannya di sinetron Bidadari yang Terluka, Feru Debu, hingga Si Cecep.

Di tahun 2000-an, Naysilla Mirdad menjadi salah satu artis dengan julukan Ratu Sinetron. Salah satu dialognya di sinetron Orang Ketiga juga sempat viral dan membuat namanya kembali dikenal publik.
8. Nikita Willy
![Penampilan kece Nikita Willy saat berlibur di Napa Valley, California, Amerika Serikat. [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/07/05/41098-nikita-willy.jpg)
Lebih dari 20 judul sinetron telah dibintangi oleh Nikita Willy. Memulai aktingnya sebagai artis cilik di Jin dan Jun hingga membintangi sinetron Hari Potret. Tak hanya sinetron, ia juga melebarkan aktingnya di dunia layar lebar.
9. Marshanda
Baca Juga: Jalan-Jalan ke Korea Selatan, Tas Milik Naysilla Mirdad Jadi Sorotan

Nama Marshanda mulai dikenal setelah memerankan sosok anak yang dianiaya ibu tiri di sinetron Bidadari. Aktingnya di Kisah Sedih di Hari Minggu dan Kisah Kasih di Sekolah juga turut memukau penonton setia layar kaca.