7 Fakta Menarik Film Ticket to Paradise, Dibintangi Julia Roberts hingga Maxime Bouttier

Jum'at, 01 Juli 2022 | 15:16 WIB
7 Fakta Menarik Film Ticket to Paradise, Dibintangi Julia Roberts hingga Maxime Bouttier
Potret bertemunya Julia Roberts dan George Clooney di film Ticket to Paradise. (YouTube)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Janjian Dulu Sebelum Terima Tawaran

Diakui oleh George Clooney maupun Julia Roberts, kedua sempat melakukan komunikasi satu sama lain untuk membahas apakah mereka akan menerima tawaran bermain peran di film "Ticket to Paradise" atau tidak. 

4. Julia Robert Kembali Perankan Film Komedi Romantis

Sempat beredar kabar bahwa artis yang kerap dijuluki "American Sweetheart" ini menghindari film yang bergenre romantis.

Namun, diketahui alasan mendasar mengapa ia tidak membintangi film bergenre komedi romantis selama kurang lebih 20 tahun lamanya adalah karena tidak ada tawaran untuk membintangi genre film tersebut.

Film "Ticket to Paradise" ini tentu menjadi film yang mengembalikan wanita tersebut kembali bermain peran di film bergenre komedi romantis.

5. Bentuk Kagum George Clooney pada Sutradara

Diketahui, George Clooney sempat berbincang mengenai alasan mengapa ia menerima tawaran bermain peran di film bergenre komedi romantis, setelah sekian lama tidak bermain di genre film tersebut.

Alasannya adalah karena ia mengaku alur cerita Ticket to Paradise yang menarik. George Clooney bahkan mengungkapkan kekagumannya sutradara film Ticket to Paradise, Ol Parker. Menurutnya, sang sutradaramerupakan orang yang menakjubkan.

Baca Juga: Perjalanan Karir Maxime Bouttier Sejak 2010, Kini Bakal Akting Bareng Julia Roberts!

Sebagai informasi, George Clooney sendiri sudah lama tidak membintangi film bergenre komedi romantis. Ia terakhir memerankan genre romantis tersebut pada tahun 1996 silam saat bermain film "One Fine Day".

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI