Profil Kadir, Pelawak Senior yang Mobilnya Mau Ditarik Leasing Gegara Tak Ada Duit

Yazir Farouk Suara.Com
Rabu, 29 Juni 2022 | 15:36 WIB
Profil Kadir, Pelawak Senior yang Mobilnya Mau Ditarik Leasing Gegara Tak Ada Duit
Kadir ditemui di jumpa pers Generasi Kocak : 90-an VS Komika di Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (24/1/2017). [suara.com/Ismail]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Kadir [YouTube/ TRANS7 OFFICIAL]
Kadir [YouTube/ TRANS7 OFFICIAL]

Kadir mulai dikenal publik saat membintangi film Cintaku di Rumah Susun pada 1987. Di film itu dia untuk pertama kalinya dipertemukan dengan rekan melawaknya, Doyok.

Duet Kadir - Doyok kerap terjadi dalam film-film selanjutnya. Dari film, mereka juga merambah ke dunia sinetron.

Tercatat sudah ada puluhan film yang dibintangi Kadir. Film terakhir yang melibatkannya sebagai pemain berjudul Sejuta Sayang Untuknya produksi Citra Sinema pada 2020.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI