12 Gerai Holywings Disegel, Ustaz Syam Sebut Nasib Karyawan Justru Membaik

Rena Pangesti Suara.Com
Rabu, 29 Juni 2022 | 07:40 WIB
12 Gerai Holywings Disegel, Ustaz Syam Sebut Nasib Karyawan Justru Membaik
Ustaz Syam [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Suasana Holywings Tanjung Duren Jakarta Barat usai di segel Satpol PP Jakarta Barat, Selasa (28/6/2022). [Suara.com/Faqih Fathurrahman]
Suasana Holywings Tanjung Duren Jakarta Barat usai di segel Satpol PP Jakarta Barat, Selasa (28/6/2022). [Suara.com/Faqih Fathurrahman]

"Masya Allah, ada hikmah dari Allah ya Ustaz," sahut @premiermotorcustom.

Sebagai informasi, penyegelan 12 cabang Holywings Jakarta terkait dokumen perizinan yang belum lengkap. Ada pula kegiatan operasional yang melakukan penyalahgunaan izin.

"Ada beberapa tempat-tempat Holywings punya izin, tetapi dilakukan dalam kegiatan operasionalnya penyalahgunaannya terhadap izin. Atau tidak sesuai izin yang mereka miliki," kata Arifin, Kepala Satpol PP DKI Jakarta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI