Sebelum Ceraikan Dewi Perssik, Angga Wijaya Sempat Jujur ke Aldi Taher Soal Ini

Senin, 27 Juni 2022 | 17:59 WIB
Sebelum Ceraikan Dewi Perssik, Angga Wijaya Sempat Jujur ke Aldi Taher Soal Ini
Dewi Perssik dan Angga Wijaya [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Insya Allah setelah mereka ketemu mediasi, mereka pulang berdua terus gurih-gurih enyoy lagi," ujar lelaki yang pernah menikahi Dewi Perssik di 2009 itu.

Angga Wijaya mengajukan permohonan cerai dari Dewi Perssik pada 20 Juni 2022. Berkas perceraian kedua pasangan terdaftar di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.

Dalam berkas permohonan cerai, Angga Wijaya menyebut faktor perbedaan prinsip sebagai alasan ingin pisah dari Dewi Perssik. Namun belum diketahui perbedaan apa yang dimaksud.

Sidang cerai perdana Dewi Perssik dan Angga Wijaya rencananya akan digelar 4 Juli 2022. Depe selaku tergugat menyatakan siap hadir memenuhi panggilan sidang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI