Tertipu Beli Mobil Secara Online, Atlet Terjun Payung Naila Novaranti Rugi Rp 323 Juta

Ferry Noviandi Suara.Com
Senin, 20 Juni 2022 | 02:05 WIB
Tertipu Beli Mobil Secara Online, Atlet Terjun Payung Naila Novaranti Rugi Rp 323 Juta
Naila Novaranti [dokumentasi pribadi]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Naila juga melatih terjun payung pada pasukan khusus Indonesia, Kopassus. Banyak penghargaan yanh pernah di raih atas prestasinya di terjun payung, salah satunya penghargaan dari Women Of The Year 2019 dan penghargaan rekor MURI 2020 atas rekor waktu tercepat di dunia dengan terjun payung di tujuh Benua di dunia.

REKOMENDASI

TERKINI