Disemprot Irfan Hakim karena Dibilang Lebay saat Makan Keripik Pedas, Tanboy Kun Minta Ketemu

Jum'at, 17 Juni 2022 | 10:17 WIB
Disemprot Irfan Hakim karena Dibilang Lebay saat Makan Keripik Pedas, Tanboy Kun Minta Ketemu
Tanboy Kun makan lobster di Medan (YouTuber Tanboy Kun)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Setelahnya, Irfan Hakim dan krunya yang ikut makan dilarikan ke IGD rumah sakit karena perut mereka bermasalah.

Sayangnya, komentar Tanboy Kun menyinggung Irfan Hakim. Sebab, melalui kolom komentar YouTube, Tanboy Kun terciduk menyebut Irfan Hakim hanya mendramatisasi kejadian tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI