7. "Hidupku memang tidak amat sengsara, tetapi tidak juga bahagia. Dunia berakhir begini pun tak apa-apa."
8. "Aku hanya ingin ditelepon seseorang dan menceritakan hal apa pun itu. Bukan terus berbicara agar orang-orang sadar akan keberadaaanku tetapi untuk bersantai."
9. "Menahan amarah yang menurut kita tepat sangatlah menyiksa."
10. "Tidak ada hal apa pun yang terjadi dan tidak ada orang yang menyukaiku karena sepertinya akan mati, jika terus menjalani hidupku yang begini."
11. "Aku harap kita semua bisa bahagia. Bagai sinar matahari yang terik tanpa kesedihan sedikit pun."
12. "Laki-laki memang bisa sangat culas. Dia tahu perempuan mana yang akan tetap diam saat mereka memutarbalikan fakta. Padahal mereka yang berutang."
13. "Jadi begini rasanya punya orang tua. Rasanya seperti aku kehilangan salah satu lenganku ketika kehilangan ayah. Ketika ibuku meninggal, rasanya kedua lenganku ikut hilang.”
14. "Entah sejak kapan meminta maaf jadi perbuatan hina yang dipaksa orang lain. Kini sangat disayangkan aku tidak bisa merasakan ketulusan orang-orang yang memberanikan diri untuk meminta maaf."
15. "Mengakhiri semuanya dengan indah? Jangan membuatku tertawa. Tidak ada perpisahan yang indah."
Baca Juga: Seohyun Curhat Soal Peran Dewi Keberuntungan di Drama Korea 'Jinxed At First'
Kontributor : Xandra Junia Indriasti