Hotman Paris menyentil Menteri Pemberdayaan Perempuan terkait kondisi terkini Iqlima Kim, lantaran Iqlima dan pengacaranya pernah mengadu kementerian tersebut. Namun banyak warganet yang mendukung Hotman dan menuding penyakit Iqlima hanya akting.
Kontributor : Chusnul Chotimah