![Ayu Ting Ting dan anaknya, Bilqis, merayakan lebaran [Instagram/ayutingting92]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/05/06/38446-ayu-ting-ting-dan-anaknya-bilqis-merayakan-lebaran-instagramayutingting92.jpg)
Setelah dua tahun absen gara-gara pandemi covid-19, Ayu Ting Ting pada lebaran tahun ini kembali menggelar open house. Dia mempersilakan para tetangga datang ke rumahnya.
Pelantun Sambalado itu tentu saja tak membiarkan orang-orang yang berkunjung ke rumahnya pulang dengan tangan kosong.