Kronologi Uya Kuya Dibohongi soal Jual Beli Mobil, Begini Sandiwara Bikinan Medina Zein

Jum'at, 06 Mei 2022 | 14:04 WIB
Kronologi Uya Kuya Dibohongi soal Jual Beli Mobil, Begini Sandiwara Bikinan Medina Zein
Uya Kuya (YouTube.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Medina Zein dan Lukman Azhari [Instagram]
Medina Zein dan Lukman Azhari [Instagram]

Di akhir postingan, Uya Kuya memberikan sindiran ke Medina Zein. Bahwa gelar raja setingan tidak lagi ada pada dirinya.

"Sudah pindah gelar," katanya.

Ia menambahkan, "Btw, kalau gue setingan, di dunia showbiz dan hiburan, bukan real life. Hal yang gue setting juga bukan uang orang."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI