4. Endorse
![Andika Kangen Band [Suara.com/Ismail]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/04/25/51738-andika-kangen-band.jpg)
Punya followers banyak di akun Instagramnya, Andika juga membuka jasa endorse sama seperti artis-artis lainnya. Apalagi kalau namanya sedang dibicarakan seperti sekarang, pasti yang mau endorse banyak nih.
5. Pernah Jadi Artis Settingan
![Penyanyi Andika Mahesa saat ditemui usai mengisi sebuah acara di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (1/12). [Suara.com/Alfian Winanto]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/12/01/77876-andika-mahesa-atau-andika-kangen-band-suaracomalfian-winanto.jpg)
Siapa sangka kalau Andika Kangen Band ini pernah dapat duit dengan jumlah fantastis dari sebuah settingan. Sampai-sampai disebut artis settingan. Yang pernah dia ceritakan ke publik adalah saat dia diminta berpura-pura menjadi pacar seorang artis pendatang baru agar namanya naik. Dia dibayar cukup tinggi untuk sekali settingan lho. Hanya saja dia akhirnya tobat karena malu dengan anak-anaknya.
6. Bisnis Beras
![Penyanyi Andika Mahesa saat ditemui awak media di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (1/12). [Suara.com/Alfian Winanto]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/12/01/57525-andika-mahesa-atau-andika-kangen-band-suaracomalfian-winanto.jpg)
Nah ini yang banyak bikin orang terkejut karena ternyata selain jadi musisi, dia juga punya bisnis di kampung halaman. Bukan bisnis ala-ala artis ibu kota, Andika memilih bisnis jualan beras. Perusahaan berasnya bahkan sudah populer di Lampung.
Nah itu tadi deretan sumber kekayaan Andika Kangen Band yang tak hanya jadi penyanyi saja tapi juga ternyata juragan beras. Gimana menurutmu?
Kontributor : Nur Khasanah
Baca Juga: Bersumpah Kembali ke NKRI, Baiat 391 Anggota NII di Dharmasraya Bakal Dicabut