Andika Kangen Band Beberkan Alasan Pakai Gaya Rambut Sasuke: Males Nampilin Muka Gue

Sabtu, 23 April 2022 | 00:05 WIB
Andika Kangen Band Beberkan Alasan Pakai Gaya Rambut Sasuke: Males Nampilin Muka Gue
Foto close up wajah penyanyi Andika Mahesa saat ditemui awak media di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (1/12). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Terkait hal itu, beberapa netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.

"Mungkin karena dia gak kenal barber shop dan skincare," tulis seorang netizen, "Efek pake narkoba mungkin dulu," sambung netizen lain, "Bukan jelek sih, tapi faktor jerawat batunya dia," tutur netizen yang lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI