Putra Siregar Dipenjara, Anji Kangen hingga Ungkap Kebaikan Sang Sahabat

Jum'at, 22 April 2022 | 09:04 WIB
Putra Siregar Dipenjara, Anji Kangen hingga Ungkap Kebaikan Sang Sahabat
Anji [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Anji pun berharap bisa lekas bertemu lagi dengan Putra Siregar. Ia pun mendoakan kesabaran untuk istrinya, Septia Siregar.

Dugaan pengeroyokan yang menjerat Putra Siregar dan Rico Valentino, masih berlanjut. Keduanya kini masih ditahan di Polres Jakarta Selatan usai masa tahanan diperpanjang 40 hari.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI