Suara.com - Dalam rangka meramaikan ibadah puasa di bulan suci Ramadhan 2022 ini, Wali turut merilis single religi bertajuk 'Trending Taufiq Wal Hidayah'.
Dengan lagu 'Trending Taufiq Wal Hidayah', Wali ingin menyampaikan kritik bahwa hidayah dan taufiq seharusnya dicari, bukan ditunggu.
Berikut adalah lirik lagu 'Trending Taufiq Wal Hidayah' yang dirilis oleh Wali untuk mengiringi ibadah puasa.
Trending Taufiq Wal Hidayah
Baca Juga: Wali Kota Medan Bobby Minta Penambahan Kuota ke Menko PMK
Trending trending Taufiq Wal Hidayah
Trending trending Taufiq Wal Hidayah
Hidayah bukanlah barang yang ditunggu
Pabila ditunggu namanya hadiah
Hidayah harusnya dijemput dicari
Dipegang digenggam jangan sampai lari
Trending trending Taufiq Wal Hidayah
Trending trending Taufiq Wal Hidayah
Jika rizki dicari sampai mati
Mengapa hidayah hanya dinanti
Jangan takut kau besok makan apa
Takutlah Allah cabut hidayahNya
Trending Taufiq Wal Hidayah
Jika rizki dicari sampai mati
Mengapa hidayah hanya dinanti
Jangan kau takut besok makan apa
Takutlah Allah cabut hidayahNya
Trending Taufiq Wal Hidayah
Baca Juga: Wali Kota Tasikmalaya Heran Sukasirna Purabatu Bisa Terendam Banjir hingga Setinggi Dua Meter
Trending trending Taufiq Wal Hidayah
Trending trending Taufiq Wal Hidayah