10 Potret Rumah Chelsea Olivia yang Ambruk, Instagrammable Banget!

Farah Nabilla Suara.Com
Jum'at, 15 April 2022 | 17:56 WIB
10 Potret Rumah Chelsea Olivia yang Ambruk, Instagrammable Banget!
Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie. (Instagram/chelseaoliviaa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

9. Halaman Rumah

Rumah Chelsea Olivia yang ambruk (Instagram/@chelseaoliviaa)
Rumah Chelsea Olivia yang ambruk (Instagram/@chelseaoliviaa)

Meski di depan rumah tak ada nuansa rumput-rumput hijau, mereka menyisakan beberapa tanahnya di samping rumah untuk jadi taman dengan rumput dan tumbuhan hijau di sana. Ada juga kursi dan meja untuk sekadar nongkrong menikmati udara segar.

10. Dapur

Rumah Chelsea Olivia yang ambruk (Instagram/@chelseaoliviaa)
Rumah Chelsea Olivia yang ambruk (Instagram/@chelseaoliviaa)

Rumah Chelsea dibuat tak banyak sekat, jadi antara dapur dan ruang keluarga dalam satu ruangan. Dapur ini juga ada di sudut yang plafon depannya ambruk.

Nah itu tadi deretan potret rumah Chelsea Olivia yang ambruk. Gimana menurutmu?

(Nur Khasanah)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI