Beda Agama, Angelina Sondakh Sempat Ketakutan Ketahuan Pakai Hijab oleh Sang Ayah

Kamis, 14 April 2022 | 11:07 WIB
Beda Agama, Angelina Sondakh Sempat Ketakutan Ketahuan Pakai Hijab oleh Sang Ayah
Angelina Sondakh bersama sang ayah, Lucky Sondakh. [YouTube Trans TV]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebagai pengingat, Angelina Sondakh menghabiskan hampir 10 tahun masa hidupnya di Lapas Pondok Bambu, Jakarta akibat kasus korupsi anggaran di Kementerian Pemuda dan Olahraga serta Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan pada 2012.

Pemenang Puteri Indonesia 2001 itu terbukti menerima suap sebesar Rp 2,5 miliar dan USD1,2 juta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI