Viral Video Aa Gym Diduga Sindir Ustaz Yusuf Mansur: Dia Ceramah, Habis Harta Kita!

Rabu, 13 April 2022 | 08:59 WIB
Viral Video Aa Gym Diduga Sindir Ustaz Yusuf Mansur: Dia Ceramah, Habis Harta Kita!
Penceramah Abdullah Gymnastiar atau AA Gym memimpin Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 Hijriah serta doa bersama untuk kesembuhan mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) serta santunan pada ratusan anak yatim yang digelar oleh DPC Demokrat Jakarta Barat di Aula GOR Tanjung Duren, Grogol Petamburan, Jakarta Barat, Senin (15/11/2021) malam. (ANTARA/HO DPC Demokrat Jakarta Barat)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Loss," ucap Aa Gym.

Aa Gym memang tak menyebut siapa ustaz yang dimaksud. Namun dari komentar warganet, mereka menduga sasarannya ada pada Ustaz Yusuf Mansur.

"Yusuf Mansur, dengerin tuh kata temen lu," kata @rojali_blues14.

"Nyindir Ucup nih," timpal @muha.mmadalfatih07.

Ada pula yang bersaksi memiliki nasib serupa dengan ucapan Aa Gym.

"Benar banget, ingat beberapa tahun lalu papa saya ikut ceramah si ustaz. Berangkat naik motor, pulang pakai angkot. Ditanya kemana motornya? Ternyata disedekahkan," tutur @riskekharismaputri.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI