Hotman Paris Dituding Suka Lecehkan Perempuan, Asisten Pribadi Ungkap Fakta Sebenarnya

Rabu, 06 April 2022 | 10:47 WIB
Hotman Paris Dituding Suka Lecehkan Perempuan, Asisten Pribadi Ungkap Fakta Sebenarnya
Pengacara Hotman Paris saat tiba di Law Firm miliknya di Kelapa Gading, Jakarta Utara, Rabu (29/9/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun oleh Hotman Paris Hutapea, tudingan mengeksploitasi perempuan tidak digubris. Lewat keberadaan asisten pribadi di sisinya, Hotman hanya ingin meningkatkan kepercayaan diri sebagai pengacara.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI