Masih Tinggal Serumah, Olla Ramlan dan Aufar Hutapea Kompak Tak Mau Bahas Alasan Cerai

Senin, 04 April 2022 | 13:41 WIB
Masih Tinggal Serumah, Olla Ramlan dan Aufar Hutapea Kompak Tak Mau Bahas Alasan Cerai
Muhammad Aufar Hutapea (kedua kiri) dan Olla Ramlan (kedua kanan) ditemui usai menghadiri sidang cerai perdana di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Senin (4/4/2022). [Suara.com/Angga Budhiyanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Rencananya, sidang cerai Olla Ramlan dan Aufar Hutapea akan digelar lagi pekan depan dengan agenda pembacaan gugatan.

Olla Ramlan dan Aufar Hutapea menikah pada 2012. Pernikahan tersebut jadi yang kedua bagi Olla setelah berpisah dari Alex Tian di 2010.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI