Anak-anak angkat Dorce Gamalama kemudian meninggalkan pemakaman. Namun, keluarga Dorce masih saja berteriak ke mereka.
"Dunia akhirat nggak ikhlas," kata mereka.
Meninggalnya Dorce Gamalama memang menyisakan masalah baru. Anak-anak angkat ingin agar surat wasiat Dorce, termasuk soal pembagian harta warisan dibuka usai 40 hari kematian.
Sementara keluarga Dorce Gamalama sebaliknya. Mereka minta agar surat tersebut dibuka secepatnya.