
Sedikit lebih persiapan, begini gaya pemotretan Tretan Muslim dengan mengenakan sarung, kaus, jas, sepatu kulit dan juga peci panjang sebagai ciri khasnya.
5. Nge-gym

Cuma Tretan Muslim yang niat banget nge-gym pakai sarung kayak gini.
6. Momong anak

Begini gaya bapak-bapak muda momong anak. Sarung Tretan Muslim tetap dengan gambar kekinian kayak di atas.
7. OOTD

Pakai sarung juga bisa foto OOTD ala-ala selebgram kayak gini. Kali ini, Tretan Muslim memadukan sarungnya dengan hoodie dan sneakers warna hitam.
8. Datang ke press conference

Buat acara semi formal seperti press conference sebuah game dan film, Tretan Muslim juga tampil pakai sarung yang lagi-lagi dipadukan dengan jas.
Kontributor: Nur Khasanah