"Mental aku hancur pada saat itu," kata Nadzira merespons Ashanty.
Keberadaan Ameer Azzikra seolah menjadi obat. bahwasanya Nadzira Shafa akan selalu memiliki seseorang di sampingnya.
Tapi kini harapan itu pupus dengan wafatnya sang suami.
"Aku sampai mikir, ya Allah apa aku memang ditakdirkan sendiri?" ujar Nadzira Shafa membatin.
Ashanty pun memberikan semangat pada Nadzira Shafa. " Nggak (sendiri) lah," ucap istri Anang Hermansyah tersebut.