8 Transformasi Nikita Willy, Si Calon Ibu yang Wajahnya Awet Muda

Rena Pangesti Suara.Com
Sabtu, 19 Maret 2022 | 08:10 WIB
8 Transformasi Nikita Willy, Si Calon Ibu yang Wajahnya Awet Muda
Transformasi Nikita Willy [Instagram/@nikitawillyofficial94]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Nikita Willy dan Indra Priawan resmi menjadi pasangan suami istri. Pernikahan brelangsung di kediaman Nikita Willy di kawasan Jatiwaringin, Jakarta Timur, Jumat (16/10/2020) pagi. [Instagram @bridestory]
Nikita Willy dan Indra Priawan resmi menjadi pasangan suami istri. Pernikahan brelangsung di kediaman Nikita Willy di kawasan Jatiwaringin, Jakarta Timur, Jumat (16/10/2020) pagi. [Instagram @bridestory]

Nikita Willy menikah dengan Indra Priawan pada 16 Oktober 2020. Ia mengusung adat Minang pada proses sakral tersebut.

Kendati kerap tampil dengan make up, namun saat menjadi pengantin, penampilan sang artis bikin pangling.

8. Siap melahirkan

Nikita Willy [Instagram]
Nikita Willy [Instagram]

Hampir dua tahun setelah pernikahannya, Nikita Willy siap menyambut anggota baru. Pesinetron Putri yang Tertukar itu bakal melahirkan anak pertamanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI