Pantesan Tajir Melintir, Ini 11 Bisnis Milik Gilang Juragan 99

Sumarni Suara.Com
Senin, 14 Maret 2022 | 00:05 WIB
Pantesan Tajir Melintir, Ini 11 Bisnis Milik Gilang Juragan 99
Bisnis Gilang Juragan 99. (Instagram/@juragan_99)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

9. Juragan Boarding House

Lalu ada juga kos-kosan yang dimiliki Juragan 99 di Malang. Kos-kosan milik Juragan 99 diklaim mewah seperti hotel.

10. Sepakbola

Ya, Juragan 99 menjabat sebagai Presiden Arema FC. Tentu saja posisinya ini tidak main-main.

Bisnis Gilang Juragan 99. (Instagram/@juragan_99)
Bisnis Gilang Juragan 99. (Instagram/@juragan_99)

11. Juragan Garment

Mungkin banyak yang tidak tahu, Juragan 99 juga mempunyai pabrik produksi baju dengan bekerjasama bareng brand fashion lain. Namanya adalah Juragan Garment.

Itulah deretan bisnis Juragan 99 yang membuatnya tajir melintir. Tak heran yah mengingat bisnisnya pun cukup banyak dan mayoritas terbilang sukses.

Kontributor: Nur Khasanah

Baca Juga: Nikita Mirzani Bongkar Juragan 99 dan Shandy Purnamasari Sempat Jadi Tersangka, Kasus Apa?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI