Doddy Sudrajat Minta Faisal Tegur Fuji, Padahal Video "Awas Ada Dodot" Hasil Editan

Senin, 28 Februari 2022 | 11:51 WIB
Doddy Sudrajat Minta Faisal Tegur Fuji, Padahal Video "Awas Ada Dodot" Hasil Editan
Doddy Sudrajat (YouTube/OPRA Entertainment)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tapi rupanya, video tersebut merupakan hasil rekayasa warganet.

Dalam video aslinya, Gala Sky sedang bermain dan ditakut-takutin oleh ayahnya sendiri, almarhum Bibi Ardiansyah. Sementara suara "awas ada Dodot" merupakan suara yang sudah direkayasa selama proses penyuntingan video oleh seorang warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI