Thariq Halilintar Turuti Atta Halilintar Duduk di Lantai, Banjir Pujian Netizen

Minggu, 27 Februari 2022 | 16:48 WIB
Thariq Halilintar Turuti Atta Halilintar Duduk di Lantai, Banjir Pujian Netizen
Thariq dan Atta Halilintar (TikTok@ellesby)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pasalnya, Thariq Halilintar dianggap memiliki manner atau tata krama sopan santun kepada orang yang lebih tua.

"Sopan sekali calon imammu Fuji," tulis seorang netizen, "Good attitude dimenangkan oleh bang Thariq," ujar netizen lain, "Anak orang hebat dengan didikan akhlak yang luar biasa," sambung netizen lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI