Suara.com - Austin Alexander sempat jadi perbincangan karena dijodoh-jodohkan dengan Fuji adik almarhum Bibi Ardiansyah. Seperti apa sosoknya? Simak profil Austin Alexander berikut.
Sebelum akhirnya melabuhkan hati ke Thariq Halilintar, Fuji sempat dikabarkan dekat dengan beberapa pria, salah satunya adalah Austin Alexander.
Berbeda dengan Thariq, Austin Alexander bukan dari kalangan entertainer. Meski demikian, ia merupakan keponakan artis Diah Permatasari.
Lantas seperti apa sosok Austin Alexander ini? Yuk Kita cek dulu profilnya yang telah Kita rangkum dari beberapa sumber berikut ini.
Profil Austin Alexander

Bernama lengkap Austin Alexander Soetopo ini merupakan keponakan dari artis senior Diah Permatasari. Pria yang lahir pada 29 Juli 1997 tersebut kabarnya berasal dari keluarga yang tajir melintir.
Keluarga Austin Alexander

Sebelumnya sudah diketahui kalau keluarga Austin ini kaya raya. Ayahnya yang bernama Francis Soetopo merupakan Head of Indonesia Local Markets di Deutsche Bank. Sang ayah merupakan rekan dari binaragawan kondang, Ade Rai.
Nggak heran kalau bentuk badan Austin juga kekar seperti sang ayah. Gimana, ada yang pengen jadi menantu om Francis?
Baca Juga: Austin Alexander Akui Pernah Dijodoh-jodohkan dengan Fuji, Sempat Jadian?
Pendidikan