5 Fakta Arnold Putra, Desainer Tajir yang Bikin Karya Pakai Bagian Tubuh Manusia

Farah Nabilla Suara.Com
Kamis, 24 Februari 2022 | 09:59 WIB
5 Fakta Arnold Putra, Desainer Tajir yang Bikin Karya Pakai Bagian Tubuh Manusia
Arnold Putra, desainer kontroversial yang pakai bagian tubuh manusia di desainnya. (Instagram/launc2000_)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dalam profilnya yang diangkat dalam majalah Tatler 2017, terungkap juga bahwa Arnold Putra merupakan seorang kolektor mobil yang sangat produktif.

5. Diduga memesan bagian tubuh manusia dari Brasil

Arnold Putra, desainer kontroversial yang pakai bagian tubuh manusia di desainnya. (Instagram/arnoldputra)
Arnold Putra, desainer kontroversial yang pakai bagian tubuh manusia di desainnya. (Instagram/arnoldputra)

Terakhir, Arnold Putra diduga memesan sepotong tangan dan tiga plasenta dari Brasil. 

Menyadur Vice, kepolisian Brasil menjelaskan ada paket tubuh manusia yang dikirimkan ke desainer fashion asal Indonesia. Desainer ini bahkan sudah dikenal kerap menggunakan bagian tubuh manusia dalam merancang busana.

Dalam operasi anti perdagangan manusia ini, polisi menemukan ada tangan manusia dan tiga paket plasenta manusia. Anggota tubuh itu sudah dikemas dan siap dikirim ke Singapura. 

Itu dia fakta-fakta Arnold Putra, desainer kontroversial yang suka pakai bagian tubuh manusia dalam desainnya. 

Kontributor : Chandra Wulan

Berikan komentar disini >

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI

Tampilkan lebih banyak