Ustazah Lulung Mumtaza Tegaskan Haram Hukum Membongkar Makam Menurut Islam

Senin, 14 Februari 2022 | 21:28 WIB
Ustazah Lulung Mumtaza Tegaskan Haram Hukum Membongkar Makam Menurut Islam
Keluarga berdoa diatas pusara Vanessa Angel dan Suaminya, Bibi Ardiansyah usai dimakamkan di Taman Makam Islam Malaka, Pesanggrahan, Jakarta Selatan, Jumat (5/11/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Adapun kondisi darurat yang dimaksud adalah kondisi alam seperti banjir dan longsor. Juga kebutuhan forensik dan hal darurat lainnya.

"Darurat itu misal ada kebutuhan forensik atau kebutuhan yang sangat darurat. Kalau tidak darurat sesuai tiga mahzab tadi enggak boleh kan, haram. Wallahualam bissawab," imbuhnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI